Selasa, 06 Desember 2011

PERMAINAN GEUDEUE-GEUDEUE DI ACEH


Geudeue-geudeue atau disebut juga due-due adalah permainan  ketangkasan yang terdapat di Pidie. Di samping ketangkasan, gesit, keberanian dan ketabahan pemain geudeue-geudeue harus bertubuh tegap dan kuat. Permainan ini kadang-kadang berbahaya karena permainan ini merupakan permainan adu kekuatan.
Cara memainkannya adalah seorang yang berbadan tegap tampil di arena. Ia menantang dua orang lain yang juga bertubuh tegap. Pihak pertama mengajak pihak kedua yang terdiri dari 2 orang supaya menyerbu kepadanya. Ketika terjadi penyerbuan, pihak pertama memukul dan menghempaskan penyerangnya (pok), sedangkan pihak yang kedua menghempaskan pihak yang pertama.
Dalam tiap permainan bertindak 4 orang juru pemisah yang disebut ureueng seumubls (juri), yang berdiri selang-seling mengawasi setiap pemain.
Geudeue-geudeue
Geudeue-Geudeue or due-due is a skillful game from Pidie. Instead of having skill, nimble and courage the players of due-due have to be healthy and strong people. Since the game is a show of force, sometimes it becomes dangerous.
In the game, one healthy and strong man will challenge two other men who also healthy and strong. First party will invite yhe second party, which consists of two men to attack him. When it happen, first party will hit and throw down t6he attacker (pok), on the other hand the second party will throw don the first party.
In every game, there are four people who act as the judges (ureueng seumubla) who stand crisscross in order to supervise each player.
http://plik-u.com/?p=515

JANGAN LUPA